Jadikan mimpi anda menjadi nyata!!! |
Tips memulai usaha untuk pemula,siapa yang tidak ingin punya usaha sendiri?
Siap modal tapi bingung mau mulai usaha darimana ?hahaha….
Anda punya hoby kan?Anda bisa terapkan hobby anda itu menjadi sebuah usaha.Yang hobby nya kuliner bisa coba terjun dalam perdagangan makanan sebagai contoh,atau apa yang sering muncul dalam pemilkiran anda.
Sudah punya ide usaha apa?dipikir sambil kita lanjutkan,hihihi..
1.MENENTUKAN JENIS USAHA
Carilah jenis usaha yang cepat dalam pemasaran/banyak diminati masyarakat dan bisa dinikmati oleh masyarakat kelas bawah¬-atas.usaha yang kita senangi akan lebih mempunyai nilai positive,karena kita akan lebih iklas menjlani usaha dan berfikir untuk pengembanganya.tetaplah berkreasi menciptakan hasil unik tapi tetap mudah dalam pemasaran.hal ini sangat penting,karena dengan menetukan jenis usaha kita akan tau modal yang akan kita keluarkan.
2.VISI DAN MISI
Sebelum memulai usaha,tentukan visi dan misi agar usaha biar berjalan dengan matang.Setiap orang yang ingin usaha pasti punya tujuan.Setelah tercipta visi dan misi,usaha yang akan kita jalankan akan berjalan dengan baik.
3.SURVEY
Selanjutnya,anda survey keadaan sekitar..bagaimana tentang lingkungan konsumen.?Apa usaha yang akan qita jalankan ini akan cepat berkembang dikonsumen?kita akan tau jawabanya setelah kita survey keadaan sekitar,bisa dibilang hal ini sangat penting jika ingin memulai usaha.karena dengan inin kita bias memastikan usaha kita akan berkembang pesat.
4.PERSIAPAN USAHA
Sebelum memulai usaha jangan lupa berdoa agar diberi kelancaran.hahaha
Persiapkan modal,tempat,dan alat alat yang akan digunakan,agar saat usaha dimulai kita tidak kerepotan.Yang pasti kita akan merasa tenang setelah usaha dijalankan.
5.ACTION
Ini yang paling penting,Sekalipun kita punya modal,punya ide usaha yang bagus..jika tidak ada tindakan maka semua itu hanya mimpi.hahaha
Jika anda sudah masuk dalam tahap ini,itu artinya anda harus siap dalam persaingan usaha yang pasti sangat merepotkan.dalam tahap ini anda harus bekerja kera agar usaha anda cepat berkembang.tetap yakin dan optimis kalau usaha akan berjalan dengan lancar dan tetap semangat apapun yang terjadi.siapkan diri anda jika banyak hambatan hambatan yang datang,karena dalam usaha pasti akan jatuh bangun.Jangan menyerah,tetap lalui dan jangan takut mencobanya.karena kegagalan adalah awal dari keberhasilan.
Demikian tips untuk anda yang ingin memulai sebuah usaha.semoga bermanfaat,semoga sukses.
Baca juga:Peluang usaha modal kecil dengan untung besar
No comments:
Post a Comment